Pengertian Gempa Bumi Gempa bumi merupakan getaran / guncangan yang terjadi di permukaan bumi disebabkan dari pelepasan energi dari bawah permukaan secara mendadak yang membuat gelombang seismik. Gempa bumi biasanya […]

Pegertian Secara etimologi biosfer merupakan gabungan dari dua kata, yaitu bio yang berarti hidup dan sphere yang berarti lapisan. Jadi, biosfer ialah merupakan suatu lapisan tempat hidup (habitat) makhluk hidup. […]

Pengertian Lumut Kerak (Lichenes) Lumut Kerak atau lichens adalah simbiosis antara jamur dan ganggang. Jamur simbiosis disebut mycobion, biasanya jenis Ascomycota, sedangkan ganggang simbiosis disebut fikobion, biasanya spesies Cyanobacteria dan […]